Hatiku Percaya
Artist:
True Worshippers (TW)
Album:
Shine Like Stars
Lyric
TUHANLAH KEKUATAN DAN MAZMURKU
DIA GUNUNG BATU DAN KES'LAMATANKU
HANYA PADA-MU HATIKU PERCAYA
KAULAH MENARA DAN KOTA PERLINDUNGAN
REFF :
KU MAU S'LALU BERSYUKUR
S'BAB CINTA-MU PADAKU
TAK KAN PERNAH BERUBAH
HATIKU PERCAYA
WALAU BUMI BERGUNCANG
GUNUNG-GUNUNG BERANJAK
NAMUN KASIH SETIA-MU
TAK PERGI DARIKU
Additional Info
Song by Handy Iskandar
Lyrics By Sari Simorangkir
Music Arrangement by Ucok Radjagukguk
Guitar Chord
YouTube
Jika ada lirik yang salah atau kalian punya chord gitar, piano sheet, youtube link buat lagu ini, tolong hubungi kami di: info [at] lembahpujian.com